Udah setahun lebih sejak saya resign dari pekerjaan saya sebagai salah satu staf di sekolah swasta. Terus terang, saya kangen banget suasana sekolah. Di lingkungan sekolah selalu aja ada cerita yang membuat saya makin terinspirasi untuk lebih sering belajar dan berbagi lebih banyak ilmu.
Latar belakang pendidikan saya pun memang dipersiapkan untuk menjadi pendidik. Makanya saya suka kangeeen banget sama suasana kelas dan para siswanya. Sekarang setelah berada di lingkungan kerja dengan temen-temen yang udah berkeluarga, saya juga jadi makin aware dengan persiapan pendidikan anak.
Persiapan ini nggak cuma berhenti di masalah budget aja. Hal yang jadi bahan pertimbangan pun makin mengerucut lagi sampai ke metode dan lingkungan belajar si anak nantinya. Repot? Iya. Worthy? Udah pasti!
Makanya waktu minggu lalu Mbak Marlin ngajak buat survey sekolah, saya langsung excited buat ikutan. Apalagi sekolahnya deket kantor saya. Akhirnya janjian sama Mbak Marlin buat ketemu langsung di lokasi setelah pulang kerja.
Nama sekolahnya Yogyakarta Independent School (YIS) yang berlokasi di Jl. Tegal Mlati No. 1, Jombor Lor. Cuma 5 menit dari kantor saya. Deket banget!
Latar belakang pendidikan saya pun memang dipersiapkan untuk menjadi pendidik. Makanya saya suka kangeeen banget sama suasana kelas dan para siswanya. Sekarang setelah berada di lingkungan kerja dengan temen-temen yang udah berkeluarga, saya juga jadi makin aware dengan persiapan pendidikan anak.
Persiapan ini nggak cuma berhenti di masalah budget aja. Hal yang jadi bahan pertimbangan pun makin mengerucut lagi sampai ke metode dan lingkungan belajar si anak nantinya. Repot? Iya. Worthy? Udah pasti!
Halaman sekolah Yogyakarta Independent School
Makanya waktu minggu lalu Mbak Marlin ngajak buat survey sekolah, saya langsung excited buat ikutan. Apalagi sekolahnya deket kantor saya. Akhirnya janjian sama Mbak Marlin buat ketemu langsung di lokasi setelah pulang kerja.
Nama sekolahnya Yogyakarta Independent School (YIS) yang berlokasi di Jl. Tegal Mlati No. 1, Jombor Lor. Cuma 5 menit dari kantor saya. Deket banget!
Mengenal Yogyakarta Independent School (YIS) Lebih Jauh
Sesampainya di sana, saya langsung ke bagian informasi dan nyamperin Mbak Marlin yang udah nunggu. Kebetulan jam segitu masih ada staf yang stand by karena kebetulan di sana YIS juga lagi ada acara “Poetry Performance Night” yang terbuka untuk orang tua dan murid. Alhamdulillah masih bisa tanya-tanya bentar sambil nunggu acaranya mulai.
YIS ini bukan “pemain” baru di bidang pendidikan. Sekolah ini udah ada sejak 30 tahun yang lalu di Jogja. Setelah menjelaskan sekilas tentang YIS, salah satu staf ngajak kami untuk berkeliling sejenak ke luar halaman sekolah.
YIS ini bukan “pemain” baru di bidang pendidikan. Sekolah ini udah ada sejak 30 tahun yang lalu di Jogja. Setelah menjelaskan sekilas tentang YIS, salah satu staf ngajak kami untuk berkeliling sejenak ke luar halaman sekolah.
Lapangan sepak bola Yogyakarta Independent School
“Buset, seger banget!”, batin saya saat melihat halaman dan lapangan sekolah yang begitu luas dengan rumput hijau yang menyegarkan pandangan. Fasilitas ini adalah salah satu keunggulan yang dimiliki oleh YIS.
Kurikulum dan Pembelajaran di Yogyakarta Independent School (YIS)
Berbicara soal keunggulan, ada aspek lain yang menjadikan YIS sebagai sekolah yang bener-bener unggulan. Aspek tersebut adalah kurikulum dan metode pembelajaran yang digunakan di dalamnya, berupa kurikulum International Baccalaureate (IB). Kurikulum ini berasal dari Swiss dan ditujukan untuk anak usia 3-18, dari pre-school hingga high school.
IB Primary Years Programme (PYP) untuk usia 3-12 tahun (setara TK dan SD)
IB Middle Years Programme (MYP) untuk usia 11-16 tahun (setara SMP)
IB Diploma Programme (DP) untuk usia 16-19 tahun (setara SMA)
Mungkin di antara ayah dan bunda yang membaca sampe paragraf ini udah bertanya-tanya, kurikulum ini bakal ngakomodir model pembelajaran yang seperti apa?
Saat kita recall masa-masa sekolah dulu, pasti ada deh yang pernah liat guru naik darah karena temen sekelas yang eyel-eyelan masalah jawaban mana yang bener untuk pertanyaan yang dilontarkan guru tersebut. Padahal saat kita pikir lagi, temen sekelas kita cuma beda sudut pandang aja dan nggak bermaksud membangkang.
Masalah ini terjadi bukan karena kesalahan dari pihak guru atau siswa. Kurangnya kesadaran akan apresiasi pada critical thinking lah yang jadi penyebabnya. Belum lagi perkara standar penilaian yang disamaratakan antara siswa satu dan lainnya. Alhasil perbedaan karakter dan cara belajar pun dipandang “negatif” dalam proses pembelajaran.
Beda cerita kalau anak dibiarkan untuk lebih kritis dalam memahami suatu informasi serta belajar dengan pendekatan yang lebih personal dan sesuai dengan minatnya. Siswa tentu akan jadi pribadi yang lebih kreatif dan peka dalam mengolah kembali materi pembelajaran yang didapatkannya. Itulah metode pembelajaran yang diakomodir oleh YIS melalui kurikulum IB.
So, yes, it will be a good idea if you want your kids to get this kind of learning process in their school someday. Tiap anak punya karakter yang berbeda. Menjadikan mereka sebagai objek belajar dengan pendekatan yang sama adalah langkah yang kurang bijak. Jadi, pilih sekolah yang tepat yang pakbapak, buibu ~
Gedung sekolah Yogyakarta Independent School
Sebagai sekolah IB di Yogyakarta sekaligus sekolah internasional di Yogyakarta yang nyata diakui oleh Kemendikbud, program IB yang ditawarkan oleh YIS antara lain:IB Primary Years Programme (PYP) untuk usia 3-12 tahun (setara TK dan SD)
IB Middle Years Programme (MYP) untuk usia 11-16 tahun (setara SMP)
IB Diploma Programme (DP) untuk usia 16-19 tahun (setara SMA)
Mungkin di antara ayah dan bunda yang membaca sampe paragraf ini udah bertanya-tanya, kurikulum ini bakal ngakomodir model pembelajaran yang seperti apa?
Ruang baca Yogyakarta Independent School
Saat kita recall masa-masa sekolah dulu, pasti ada deh yang pernah liat guru naik darah karena temen sekelas yang eyel-eyelan masalah jawaban mana yang bener untuk pertanyaan yang dilontarkan guru tersebut. Padahal saat kita pikir lagi, temen sekelas kita cuma beda sudut pandang aja dan nggak bermaksud membangkang.
Masalah ini terjadi bukan karena kesalahan dari pihak guru atau siswa. Kurangnya kesadaran akan apresiasi pada critical thinking lah yang jadi penyebabnya. Belum lagi perkara standar penilaian yang disamaratakan antara siswa satu dan lainnya. Alhasil perbedaan karakter dan cara belajar pun dipandang “negatif” dalam proses pembelajaran.
Kegiatan belajar mengajar di Yogyakarta Independent School
Beda cerita kalau anak dibiarkan untuk lebih kritis dalam memahami suatu informasi serta belajar dengan pendekatan yang lebih personal dan sesuai dengan minatnya. Siswa tentu akan jadi pribadi yang lebih kreatif dan peka dalam mengolah kembali materi pembelajaran yang didapatkannya. Itulah metode pembelajaran yang diakomodir oleh YIS melalui kurikulum IB.
So, yes, it will be a good idea if you want your kids to get this kind of learning process in their school someday. Tiap anak punya karakter yang berbeda. Menjadikan mereka sebagai objek belajar dengan pendekatan yang sama adalah langkah yang kurang bijak. Jadi, pilih sekolah yang tepat yang pakbapak, buibu ~
Biaya Pendidikan di Yogyakarta Independent School (YIS)
Masuk ke pembahasan yang nggak kalah penting, yaitu seputar biaya. Dengan kurikulum berbasis internasional seperti IB, kira-kira berapa sih biaya yang perlu dipersiapkan. Terkait hal tersebut, YIS menjamin biaya yang ditetapkan sudah memenuhi standar sekolah internasional. Apalagi dengan kurikulum IB, siswa akan lebih mudah dipersiapkan untuk masuk ke sekolah atau perguruan tinggi di luar negeri tanpa harus melewati tes tambahan.
Kalau misal mau tanya-tanya lebih lanjut tentang fasilitas, biaya, atau hal-hal lain terakit sistem pendidikan yang digunakan di YIS, langsung aja dateng ke sekolahnya. Kita juga bisa cek sekilas informasinya melalui website Yogyakarta Independent School juga. Jadi bisa sedikit cari tau terlebih dulu sebelum berkunjung langsung ke sana yaaak.
Kalau misal mau tanya-tanya lebih lanjut tentang fasilitas, biaya, atau hal-hal lain terakit sistem pendidikan yang digunakan di YIS, langsung aja dateng ke sekolahnya. Kita juga bisa cek sekilas informasinya melalui website Yogyakarta Independent School juga. Jadi bisa sedikit cari tau terlebih dulu sebelum berkunjung langsung ke sana yaaak.
YOGYAKARTA INDEPENDENT SCHOOL
Jalan Tegal Mlati 1, Jombor Lor, Sinduadi, Mlati, Sleman 55284, DI Yogyakarta
P.O. Box 1175 Yogyakarta 55000
Telp. +62 274 5305147 | 5305148, Fax. 5305148
WhatsApp: 082241044242
Email: info@yis-edu.org
P.O. Box 1175 Yogyakarta 55000
Telp. +62 274 5305147 | 5305148, Fax. 5305148
WhatsApp: 082241044242
Email: info@yis-edu.org
Tapi kayaknya d Sby kagak ada hiks hiks
Masalah terbesar tentu saja di keuangan, biaya masuk relatif tinggi, sehingga terkesan yang mampu saja yang berhak menerima pendidikan terbaik... hi hi..
Untunglah ada sekolah sekolah negeri terbaik juga di negeri kita ini
Tp emang kurikulum IB ini enak bgt sih mba. Saya ngerasain saat smp dulu dan kebawa sampe sekarang. Jd tahu perbedaan2 sama sekolah anak saya skrg. Hahaha..
Setuju, keunggulan sekolah seperti YIS ini enaknya kalau mau lanjut study di luar negeri, jd lebih mudah
Saya mah betah kalau disuruh sekolab di situ
Ada ga ya serupa dengan ini di Surabaya
kebayang anak-anak bisa berlari riang ke sana kemari...
Post a Comment